4 Tips agar Tidak Sakit Punggung Selama WFH
Menjalani WFH atau Work from Home tidak selalu terasa mudah dan menyenangkan, aktualnya banyak tantangan harus dihadapi. Dimulai dari tantangan psikis karena rentan bosan dan stress dengan rutinitas yang tidak bisa terlalu variatif. Selain itu ada pula resiko mengalami sakit […]
Mengenal Mesin TCM-TBC Untuk Deteksi Covid-19
Saat ini fokus pemerintah pusat dalam menangani pandemi COVID-19 di Tanah Air adalah dengan melakukan tes secara masif. Berbagai upaya dilakukan untuk mempercepat pemeriksaan bagi seluruh masyarakat di Indonesia. Salah satu upaya terbaru adalah menyediakan dan mengirimkan mesin TCM-TBC ke […]
7 Kegiatan Seru Selama WFH agar Tidak Mudah Bosan
Kebijakan WFH atau Work from Home sejak pandemi COVID-19 melanda Indonesia memberi pengalaman baru bagi semua pekerja. Kebijakan ini awalnya disambut gembira karena dengan WFH artinya bisa punya banyak waktu di rumah bersama keluarga. Namun siapa sangka terlalu lama menjalankan […]
6 Cara Belajar di Rumah agar Lebih Menyenangkan
Salah satu efek dari pandemi COVID-19 adalah semua sekolah maupun universitas resmi diliburkan sampai waktu yang belum bisa ditentukan secara pasti. Liburnya anak sekolah tidak serta merta menghentikan kegiatan belajar. Sebab sistem belajar konvensional digeser ke sistem online yang dilakukan […]
8 Kegiatan Produktif Selama Masa Pandemi
Selama pandemi COVID-19 tentunya akan lebih banyak beraktivitas di rumah bersama keluarga inti. Awalnya mungkin terasa menyenangkan bagi Anda yang selama ini lebih banyak berkutat di kantor. Namun perlahan aktivitas apapun di dalam rumah akan terasa menjemukan, dan membuat Anda […]
Daftar Makanan yang Aman Disantap di Tengah Malam
Sering atau mungkin pernah terbangun di tengah malam dalam kondisi lapar? Ada banyak orang yang mengalaminya, dan disebabkan oleh banyak hal. Supaya bisa kembali tidur nyenyak dan siap beraktivitas dengan nyaman di keesokan harinya. Tidak ada salahnya untuk makan beberapa […]
Berbagai Negara yang Melonggarkan dan Mencabut Lockdown
Serangan pandemi virus Covid-19 yang masif membuat banyak negara di dunia menerapkan kebijakan lockdown. Yakni menutup akses masyarakatnya untuk keluar rumah kecuali untuk kegiatan yang mendesak dan diperlukan. Kebijakan ini pertama kali diterapkan di China dan menunjukan hasil positif, maka […]
6 Cara Menyiasati Tagihan Listrik yang Membengkak Selama Pandemi
Sejak pandemi Covid-19 melanda Tanah Air, para pelajar diwajibkan belajar dari rumah dan karyawan bekerja dari rumah. Berdiam di rumah menjadi solusi yang diberikan pemerintah untuk memutus rantai penyebaran virus tersebut. Hanya saja ketika semua kegiatan tersebut dialihkan di rumah, […]
6 Kegiatan di Rumah Aja Selama Ramadhan
Ramadhan tahun ini memang akan dinikmati secara unik, sebab lain dari bulan-bulan Ramadhan yang telah lewat. Sebab di tahun ini bulan suci datang bertepatan dengan pandemi Covid-19 yang memasuki Indonesia dan 180-an negara lain di dunia. Tak pelak suasana Ramadhan […]
5 Rekomendasi Aplikasi Anak untuk Belajar Puasa
Selama bulan Ramadhan ada banyak aplikasi tuntunan ibadah di bulan suci bertebaran di PlayStore maupun AppStore. Sayangnya tidak banyak pengembang aplikasi smartphone yang menyediakan aplikasi khusus untuk membantu orangtua mengajarkan anak-anaknya belajar puasa. Jika menghadapi masalah serupa, mungkin beberapa aplikasi […]
Asiknya Belanja Online, Mudah dan Untung Banyak
Belanja online, barangkali istilah satu ini tidak asing lagi didengar. Jika melihat perkembangan dunia saat ini, maka belanja online merupakan aktivitas yang telah umum dilakukan. Sebab kini telah banyak perusahaan yang menyediakan pasar online dan menawarkan berbagai macam produk untuk […]