Sebagaimana diketahui bahwa saat ini indonesia sedang berjuang menghadapi pandemi virus corona. Pemerintah pun telah menyiagakan setiap rumah sakit yang ada di semua daerah untuk dapat merawat pasien corona. Sebagai bahan referensi, mari simak informasi seputar daftar rumah sakit menangani Covid-19 di kepulauan sumatera berikut ini.
Rumah Sakit di Sumatera yang Siap Siaga Corona
Indonesia pada dasarnya merupakan negara kepulauan dan Sumatera adalah salah satu pulau terbesar. Sama seperti daerah lain, sumatera pun tidak terlepas dari infeksi virus corona. Oleh sebab itu, di gugus pulau sumatera ini terdapat sejumlah rumah sakit yang disiagakan untuk menangani pasien corona pada setiap provinsinya. Berikut ini daftar rumah sakit di sumatera yang siaga corona.
1. Sumatera Utara
a. RSUP H Adam Malik, yang berada di Medan, Kontak: (061) 8360051
b. RSUD Dr Djasamen Saragih di Pematang Siantar, Kontak: (0622) 22959
c. RSUD Kota Padang Sidempuan, Kontak: (0634) 21780
d. RSUD Tarutung di Tapanuli Utara, Kontak: (0633) 21303, 20450
e. RSUD Kabanjahe, Kontak: (0628) 20012
2. Sumatera Barat
a. RSUD Dr Achmad Mochtar di Bukittinggi, Kontak: (0752) 2172
b. RSUP dr M Djamil di Kota Padang, Kontak: (0751) 32371
3. Sumatera Selatan
a. RS Dr Rivai Abdullah di Kab. Banyuasin, Kontak: (0711) 7537201
b. RSUD Lahat, Kontak: (0731) 323080
c. RSUD Kayuagung di Ogan Komering Ilir, Kontak: (0712) 323889
d. RSUD Siti Fatimah di Palembang, Kontak: (0711) 5178883, 5718889
e. RSUP Dr Mohammad Hoesin di Palembang, Kontak: (0711) 354088, IGD: (0711) 315444
4. Aceh
a. RSUD Cut Meutia di Kab. Aceh Utara, Kontak: (0645) 46334
b. RSUD Dr Zainoel Abidin di Banda Aceh, Kontak: (0651 -34562)
5. Lampung
a. RSD Mayjend HM Ryacudu di Kotabumi, Kontak: (0724) 22095
b. RSUD Dr H Bob Bazar SKM di Kab. Lampung Selatan, Kontak: (0727) 322159
c. RSUD Dr H Abdul Moeloek di Bandar Lampung, Kontak: (0721) 703312
d. RSUD Jend Ahmad Yani di Kota Metro, Kontak: (0725) 41820
6. Jambi
a. RSUD Raden Mattaher di Kota Jambi, Kontak: (0741) 61692
7. Bengkulu
a. RSUD Dr M Yunus di Bengkulu, Kontak: (0736) 52004/ (0736) 5111
b. RSUD Arga Makmur di Kab. Bengkulu Utara, Kontak: (0737) 521118
c. RSUD Hasanuddin Damrah Manna di Kab. Bengkulu Selatan, Kontak: 085381637684
8. Riau
a. RSUD Puri Husada di Tembilahan, Kontak: (0768) 24563
b. RSUD Arifin Achmad di Pekanbaru, Kontak: (0761) 23418/ 21618/ 21657
c. RSUD Kota Dumai, Kontak: (0765) 440992
Demikianlah daftar rumah sakit khusus corona yang ada di wilayah pulau sumatera. Semoga informasi seputar daftar rumah sakit yang menangani pasien corona ini dapat bermanfaat bagi semuanya. Mari sama-sama kita berjuang melawan Covid-19 dengan cara menjaga kebersihan dan kesehatan diri.