Berjualan pulsa dengan menggunakan software pulsa murah memang terlihat mudah, tetapi sebagai seorang penjual pulsa haruslah lebih teliti dalam memilih. Karena saat ini banyak sekali penipuan yang telah terjadi. Berikut ini adalah cara mengetahui ciri dari software pulsa palsu yang tujuannya adalah menipu calon agen. Adapun ciri-cirinya sebagai berikut.
Mau Usaha Pulsa Untung Besar
Buruan Download Aplikasi Roket Pulsa Gratis
Raih Untung Jutaan Rupiah Hanya dr Rumah
Banyak Promo dan Bonusnya
Free Konsultasi ( Silahkan Tanyakan Langsung ke Whatsapp Kami )
Ciri Software Pulsa Palsu
- Tidak memiliki nomor yang bisa dihubungi
Jika Anda membeli saldo pulsa pada server pulsa secara
online, hal pertama yang harus perhatikan yaitu apakah tersedia nomor yang bisa
dihubungi. Jika ada maka segera hubungi untuk memastikan kebenarannya dan
pastikan bisa dihubungi. Namun jika tidak terdapat nomor yang bisa dihubungi,
kemungkinan besar server pulsa tersebut bertujuan untuk menipu.
- Tidak memiliki alamat yang jelas
Setiap bidang usaha pastinya memiliki alamat yang jelas, hal
ini bertujuan agar dipercaya oleh konsumennya. Namun jika sebuah usaha tidak
memiliki alamat yang jelas tentu saja hal ini bisa menjadi tanda tanya besar
mengenai keseriusan menjalankan usaha. Penyedia software pulsa murah yang
berbisnis secara online, jika tidak dilengkapi dengan alamat yang jelas maka
janganlah untuk mitra dengannya.
- Harga terlalu murah
Ciri-ciri selanjutnya software pulsa penipu yaitu menawarkan
harga pulsa yang sangat murah. Sehingga banyak orang yang sangat mudah tergiur
dengan tawaran harga murahnya. Padahal tawaran harga murah tentu saja tidak
sesuai dengan fasilitas yang diberikan. Seperti halnya software pulsa murah
yang menawarkan harga terlalu murah dan sangat jauh dengan pasaran, kemungkinan
besar jika server pulsa tersebut sedang mencoba menipu.
- Server masih baru
Hal lain yang penting untuk dilakukan yaitu memastikan
apakah server tersebut sudah lama beroperasi. Karena jika server tersebut sudah
lama beroperasi, pastinya sudah terpercaya dan sangat berpengalaman. Pada dasarnya
usaha apapun yang bertahan hingga lama pasti dipengaruhi oleh kepercayaan dari
konsumen. Sehingga hampir bisa dipastikan jika server tersebut tidak melakukan
penipuan, karena hal tersebut menyangkut kredibilitas.
- Tidak terdaftar di ASPINDO
Cara terakhir yang bisa kamu lakukan yaitu dengan mengecek
di ASPINDO atau Asosiasi Penjual Pulsa Indonesia. Dengan cara ini kamu bisa
menemukan mana jasa server pulsa yang berkualitas. Di ASPINDO ini pastinya kamu
akan bisa memilih software pulsa murah yang resmi serta memiliki server paling
berkualitas dan terpercaya.
Bagi kamu yang ingin mencari software pulsa yang kualitas
untuk bisnis pulsa, silakan kunjungi website Www.roketpulsa.id untuk mendapat
informasi lengkap mengenai layanan software pulsa yang terbaik dan terpercaya
untuk menjalankan bisnis pulsa. Kamu juga akan mendapat fasilitas pelayanan
terbaik serta berbagai jenis fasilitas pembayaran online lainnya. Semoga
bermanfaat.